Assalaamu’alaikum Warahmatullah,

SPOT yang merupakan kepanjangan dari Sistem Pembelajaran Online Terpadu Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) merupakan sistem informasi yang dikembangkan oleh UPI (Direktorat TIK) untuk level dosen dan mahasiswa. Sistem informasi ini merupakan program aplikasi pembelajaran berbasis online di lingkungan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).

SPOT merupakan program pembelajaran berbasis pada pemanfaatan teknologi internet (online) yang dapat dilakukan tanpa keterbatasan ruang dan waktu ‘any time any where’. Terpadu yang dimaksud dalam aplikasi ini adalah terintegrasinya sistem pembelajaran daring ini dengan sistem aplikasi yang sudah stabil dimiliki oleh UPI saat ini yaitu Sistem Informasi Akademik (SIAK)

Wassalaamu’alaikum Warahmatullah,

× Contact Us