SEMINAR INTERNASIONAL AL-QURAN AL-KARIM

 
Al-Quran merupakan sumber esensial pedoman hidup bagi umat manusia, hal ini tentunya dibutuhkan seni interaksi yang interaktif dalam rangka menggali makna-makna yang terkandung didalam Al-Quran. Kehadiran arus globalisasi dalam dimensi modernitas turut serta berdampak terhadap perubahan dinamika kultur, budaya, konstruksi pemikiran masyarakat modern serta lahirnya problematika-problematika baru yang harus segera dicarikan solusi alternatif dan efektif dalam penanganannya.
Seminar ini berupaya menghadirkan kajian baru upaya-upaya interaksi yang harus dilakukan oleh seorang muslim dalam rangka menggali kedalaman makna Al-Quran sehingga mampu menjadi pedoman hidup masyarakat kontemporer pada saat ini.
Ingin tau penjelasannya? Silahkan ikuti acaranya…..
 
Tema “Kewajiban Kita Sebagai Seorang Muslim Terhadap Al-Quran Serta Seni Berinteraksi Dengannya”
 
Bersama Prof. Dr. Muhammad Muhammad Imam Daud
Guru Besar Bahasa Arab di Universitas Qonat Suez Mesir
 
Narasumber:
Prof. Dr. M Solehuddin, M.Pd, M.A (Sambutan Rektor Universitas Pendidikan Indonesia)
Prof. Dr. Muhammad Muhammad Imam Daud (Guru Besar Bahasa Arab Universitas Qonat Suez Mesir)
Dr. KH. Aam Abdussalam, M.Pd (Sambutan Ketua Umum Asosiasi Dosen Pendidikan Agama Islam Indonesia ADPISI)
Dr. Udin Supriadi, M.Pd (Ketua Prodi Ilmu Pengetahuan Agama Islam UPI)
Moderator oleh Mohammad Rindu Fajar Islamy, Lc, M.Ag
 
⏰ Waktu
Senin, 22 Februari 2021
Pukul 15.30 s/d 17.30
Meeting ID: 963 6358 4010
Passcode: ipaiberkah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *